dcsimg

Desmid ( Indonesian )

provided by wikipedia ID

Desmid merupakan alga hijau yang paling indah dan menarik untuk dipelajari. Desmid hidup bebas terpung, dapat soliter dan berkoloni.

Desmid merupakan salah satu jenis fitoplankton. Desmid hidup di air danau atau air kolam yang tenang. Desmid terdiri atas sel yang terbagi dua bagian yang sama. Nukleusnya terletak di tengah dan mengandung satu atau dua buah kloroplas. Desmid tidak memiliki alat gerak dan sering disebut pula plankton.

Blue morpho butterfly.jpg Artikel bertopik biologi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.
license
cc-by-sa-3.0
copyright
Penulis dan editor Wikipedia
original
visit source
partner site
wikipedia ID